Pada hari Rabu tanggal 4 Januari 2023 SMP Negeri 1 Pandak menerima tamu dari SMP Lab School Cirendeu Tangerang. Tujuan study banding adalah ...
Pada hari Rabu tanggal 4 Januari 2023 SMP Negeri 1 Pandak menerima tamu dari SMP Lab School Cirendeu Tangerang. Tujuan study banding adalah melihat dn berbagi informasi dan pengalaman mengenai Sarpras, Kurikulum, dan banyak hal yang terkait dengan SMP Negeri 1 Pandak. Tamu berjumlah 45 orang terdiri dari Guru, Karyawan dan Siswa. Saat datang tamu disuguhi dengan penampilan Gending Jawa (Gamelan) dari anak anak SMP Negeri 1 Pandak, Tari Merak dari Daniati Putri Sari dan sambutan dari Kepala Sekolah, setelah acara ramah tamah dan penyambutan selamat datang dari kepala sekolah dan tim manajemen SMP Negeri 1 Pandak kemudian dilakukan dengan peninjauan keliling bagi tim Sarpras dan pemaparan dari tim Kurikulum di ruang Lab IPA.
COMMENTS